Di Duga Korsleting Arus Listrik di Jalan Diponegoro kab. Demak Satu Kios Hangus Terbakar

THI. Demak - Team investigasi mendapatkan laporan dari jurnalis THI yang berada di lokasi terjadinya kebakaran sebuah kios es Seroja yang di duga korsleting arus listrik di jln Diponegoro kp. Bayan kabupaten Demak cukup membuat heboh para pengguna jalan yang lewat dipagi hari, sabtu tgl (06/03/22).


1 unit motor dan kios hangus terbakar di jalan Diponegoro Demak.



Di karenakan pada pukul 04.30 wib telah terjadi kebakaran sebuah kios es Seroja yang berada di jln Diponegoro kp. Bayan kabupaten Demak, kebetulan pemilik kios tidak berada di dalam, pemilik telah di hubungi tetangga sebelah kios. Sampai api sudah bisa di padamkan pihak pemilik juga belum datang.


Pihak pemda menurunkan mobil pemadam kebakaran (Damkar) untuk mengatasi memadamkan api supaya tidak merambat ke tempat lain.


Dalam kebakaran telah menghanguskan 1 unit sepeda motor dan barang yang ada di dalam kios, di tafsir kerugian mencapai hampir 30 juta.


Di himbau kepada warga dan masyarakat untuk berhati - hati apabila meninggalkan kios, untuk menyeterikan kabel listrik demi menjaga keselamatan korsleting kebakaran," tutupnya. (Muji)

Previous Post Next Post

نموذج الاتصال