Kades Terpilih Desa Pesagi Sri Handayani Siap Membangun Pesagi Lebih Bermartabat Lagi

Pemilihan calon Kepala Desa Pesagi kecamatan kayen kabupaten Pati, mendapatkan apresiasi dari warga masyarakat sekitarnya, sabtu tgl (10/04/21).

Sri Handayani siap membangun desa Pesagi lebih bermartabat lagi.


Sehingga acara tersebut berjalan aman dan kondusif sampai acara selesai, masyarakat desa Pesagi sangat mendukung calon nomor urut dua (2) Sri handayani, akhirnya terpilih menjadi kepala desa Pesagi yang baru semoga amanah kades baru. 

"Disinilah para calon kepala desa Pesagi ada tiga kandidat terutama nomer urut satu Suep, S.P.d.i mendapat suara 723, nomer urut dua Sri Handayani 1339 suara dan nomer urut tiga Sukawi 434 suara.

Ketua panitia Karsu mejelaskan kepada awak media untuk pemilihan calon kepala desa Pesagi alhamdulillah berjalan lancar, aman dan kondusif

Dalam himbauan saya untuk warga masyarakat desa Pesagi agar tetap kondusif dan jangan ada anarkis pilkades ini," tutupnya.

Saat disambangi oleh awak media Mr. Khoeroni atau biasa dipanggil mas Gibas, kades terpilih mengatakan akan siap membangun desa tercinta menjadi lebih baik lagi baik dari segi infrastruktur maupun perbaikan ekonomi dari segala lini," tandasnya. (Roni)